[full_width]
Explore Bromo, selama satu hari tanpa menginap atau paket Bromo Midnight dengan rute dari kota Surabaya - Cemoro Lawang, Probolinggi - Gunung Bromo. Produk yang kami kemas murah dan berkualitas ini dapat Anda nikmati bersama keluarga atau teman. Paket wisata Bromo ini sudah termasuk kunjungan di 6 spot populer di kawasan Gunung Bromo, mulai dari menikmati Sunrise di Puncak Pananjakan 1, Kawah Bromo, Pura Luhur Poten, Pasir Berbisik, Padang Savannah serta Bukit Teletubbies, dan jika cuaca mendukung sangat mungkin Anda juga bisa menikmati keindahan bintang dalam gugusan Milky Way di sekitar Kaldera Bromo atau Pananjakan.
- [tab]
- ##info## Info Wisata
Destinasi Wisata Gunung Bromo
● Bromo Sunrise dari Pananjakan 1
● Pura Luhur Poten
● Kawah Bromo
● Bukit Widodaren
● Padang Savana
● Pasir Berbisik
● Bukit Teletubbies
Atraksi Wisata Bromo
● Golden Sunrise Gunung Bromo
● Bromo Milky WayAktivitas Wisata Bromo
● Trekking
● Sunrise
● Hunting photo- ##compass## Explore Bromo
- ##list-ol## Fasilitas Wisata
- Fasilitas wisata Golden Sunrise Bromo yang sudah Anda bayarkan sudah mencakup pembiayaan fasilitas wisata sebagai berikut :
Paket Wisata Sudah Termasuk
● Transportasi wisata private dari Surabaya - Bromo (PP)
● Sewa Jeep Bromo untuk semua spot wisata Bromo
● Driver, Guide, BBM dan Parkir
● Tiket masuk Kawasan Gunung Bromo
● Air Mineral 600 ml
● Asuransi wisata dari tiket masukTidak Termasuk
● Makan minum selama wisata
● Keperluan pribadi lainnya
● Sewa kuda, jaket dan lainnya
● Tips Pemandu (bersifat sukarela) - ##ticket## Harga dan Biaya
- ##sign-in## Reservasi
Tiap Wisatawan yang berencana wisata di Gunung Bromo bersama GO Suroboyo telah kami anggap sudah membaca, memahami dan mengerti tentang beberapa tata aturan pelaksanaan dan regulasi yang telah ditetapkan dibawah ini.
Pendaftaran atau Reservasi
● Silahkan memilih jadwal dan Paket Wisata Bromo serta melakukan pemesanan melalui kontak marketing, formulir registrasi atau meninggalkan pesan melalui Whatsapp, SMS atau Email.
● Segera lakukan pembayaran uang muka (down payment) dengan transfer ke rekening kami sebesar 50% dari total biaya wisata dan melakukan konfirmasi dengan melampirkan bukti transfer melalui Whatsapp atau email.
● Melakukan pelunasan maksimal 2 (dua) hari sebelum pemberangkatan dan kembali melakukan konfirmasi.Kontak Informasi dan Reservasi
Syamsul Rizal ##whatsapp## +62 877-84-300-500 ##phone## +62 821-3141-4442 ##envelope-o## info@gosuroboyo.com [contact]
PERSON
|
UNIT
|
HARGA/PAX
|
2 PAX
3 PAX 4 PAX 5 PAX |
AVANZA
AVANZA AVANZA AVANZA |
1125K
750K 570K 450K |
Syarat Pembayaran Wisata Bromo Midnight
● Harga tertera berlaku untuk wisatawan Nusantara. (untuk WNA silahkan kontak untuk penyesuaian harga) ● Harga berlaku untuk 1 (satu) orang wisatawan dengan batas jumlah yang telah ditentukan ● Pembayaran trip bisa dilakukan dua kali, Pendaftaran dengan uang muka 50% dari total biaya wisata dan Pelunasan 2 (dua) hari sebelum berangkat ● Tidak ada pengembalian Down Payment/Uang Muka bagi peserta trip yang membatalkan jadwal wisata secara sepihak.Itinerary Paket Wisata Bromo Midnight via Surabaya
- [accordion]
- Bromo Midnight via Surabaya
- 22.00 Penjemputan di Area Kota Surabaya
23.00 Perjalanan ke Bromo lewat Cemoro Lawang Probolinggo
02.00 Tiba di Rest Area, ganti kendaraan Jeep Bromo
02.15 Menuju Penanjakan 1
04.00 Menikmati pesona Golden Sunrise Gunung Bromo
06.00 Menuju Savana Widodaren
07.00 Sarapan Pagi di Kawasan Kaldera Bromo
08.00 Trekking menuju Puncak Kawah Gunung Bromo
09.30 Pesona Pasir Berbisik dan Bukit Teletubbies
09.50 Persiapan Pulang, Kembali ke Rest Area
12.00 Perjalanan menuju Surabaya, Trip Selesai
Peta Lokasi Wisata Gunung Bromo
Paket Wisata Golden Sunrise Gunung Bromo
4.9 (99.85%)
2313 votes
COMMENTS